Detik Bhayangkara.com, Boltim- Badan Pengawas Pemilihan Umum ( Bawaslu) Kabupaten Bolaang Mongondow Timur mengumumkan hasil seleksi panitia pengawas kecamatan Hasil seleksi tersebut akan diumunkan melalui papan pengumuman, (18/12/19).
21 nama anggota panitia pengawas pemilihan kecamatan Kabupaten Bolaang Mongondow Timur(Boltim)yang terpilih setelah menjalani seleksi administrasi, tes tertulis (online) dan tes wawancara.
Berdasarkan keputusan Bawaslu Kabupaten Boltim nomor: 128/K-BAWASLU PROV.SA-04/KP.01.00/XII/2019 tentang pengumuman anggota panwascam terpilih dalam pemilihan Gubernur dan wakil Gubernur, Bupati dan wakil Bupati tahun 2020.
Berikut nama-nama berdasarkan kecamatan:
KECAMATAN KOTABUNAN
Dwiki Anugrah Saila
Sofyan Sineke
Citisnawi Tungkagi
KECAMATAN TUTUYAN
Moh. Fitra Gaib
Endang Astuti Matoka
Abdul Rahim R
KECAMATAN MOTONGKAD
Rizki F. Bachmid
Nunung Mokoginta
Grace Kaluntas
KECAMATAN NUANGAN
Aisyah Bijindan
Fazri H Mamonto
Irwanto Mamonto
KECAMATAN MOOAT
Andre Mamangkey
Ifdal Ginoga
Fransiska Torondek
KECAMATAN MODAYAG
Irwan Mamonto
Suariyanto Yahya
Markus E Runtuh
KECAMATAN MODAYAG BARAT
Sutrisno Mamonto
Yokohama Mokoagow
Indah Lestari Kanon. (Fadly)
Komentar